Ayam Pelung Kokok Asal Cianjur yang Terkenal Dengan Suara yang Unik


Salah satu jenis Ayam Pelung Kokok Asal Cianjur yang Terkenal Dengan Suara yang Unik dan bersuara panjang dan bentuk tubuh yang bagus

Ayam yang berasal dari Cianjur ini sangat unik karena memiliki suara kokoknya sangat panjang dengan postur tubuh yang mirip ayam ketawa.

Ayam ini hanya bisa ditentukan di beberapa kota termasuk kota Cianjur , suara kokokannya bisa bertahan lebih kurang 2 menit.

Ciri Ayam Palung untuk ukuran dewasa beratnya bisa mencapai 5-6 KG tinggi nya bisa mencapai 40-50 cm. dengan tubuhnya yang relatif besar badannya ditumbuhin oleh bulu yang bagus.

Awal cerita ayam ini berhasil terwujudkan karena perkawinan silang yang dilakukan oleh Sosok ulama yang berna H. Djarkasih atau sering disebut Mama Acih.

Karena keunikan ini maka masyarakat Cianjur mengadakan kontes rutin tahunan dengan menilai bulu dan suara kokokan yang panjang.

Pangeran Mahkota Naruhito dari Jepang, ternyata juga menaruh minat kepada jenis ayam ini sehingga ayam ini bisa beken di Jepang.

Berikut ini ciri yang lebih spesifik dari jenis pelung ini :

  • Pada bagian jengger, ayam ini mempunyai jenis tunggal, besar, tegak dan tebal.
  • Dibagian pial, pelung mempunyai warna yang kemerahan dan bulat.
  • Biasanya ayam ini mempunyai warna kaki yang kebiru-biruan dan lebih besar.
  • Tidak memiliki warna bulu yang khas. Umumya campuran dari hitam dan merah atau putih dan kuning.
  • Postur badan ayam ini besar, kokoh dan tegap.

Makanan Ayam ini juga tidak bisa sembarangan karena bisa membuat kualitas suara ayam. Beberapa Kadungan yag harus dimiliki.

Dengan mencampurkan dedak yang dimasak dan dicampur nasi setengah matang, juga irisan dari sayuran. yang mengandung Vitamin, Mineral, Magnesium, Air ,Lemak, Karbohidrat, Protein.

Suara yang dihasilkan akan bagus dan panjang, sesekali berikan kuning telur, mentega dan ketan yang sudah diaduk rata. Resep tersebut berikan satu bulan sekali

pendaftaran sabungayam77

Ciri Pelung Betina :

  • Memiliki sayap yang tersusun rapi serta kuat
  • Bagian dada pelung kuat dan lebar
  • Warna pada kuku sama dengan kakinya serta runcing
  • Warna jenggernya mempunyai warna yang merah dan besar.
  • Mempunyai alis pada mata seperti bersinar
  • Kepala berbentuk lonjng atau bundar
  • Umurnya minimal 7 bulan
  • Mencari makan degngan menceker-ceker di lingkungannya.
  • Bagian dubur berbentuk bulat kerut dan besar.
  • Telapak kaki tebal dan kaki panjang
  • Sayap agak miring kebelakang
  • Mampu menghasilkan 70 telur / tahun

Harga Ayam ini Berdasarkan Umur :

  • Usia 1 – 3 bulan , Harganya 50 ribu sampai 450 ribu rupiah
  • Usia 3 – 6 bulan , Harganya  450 ribu sampai 2,5 juta rupiah
  • Dewasa , Harganya Lebih dari 1 juta rupiah
LIVECHAT